ISB Atma Luhur Pangkalpinang

Tutorial Membuat Partisi Baru Setelah Menginstal Window

Ada kalanya saat kita menginstal windows kita lupa membuat partisis. Tentunya hal ini membuat anda bingung, lalu hal apa yang bisa anda lukukan untuk membuat partisi tanpa menginstal ulang komputer. Windows 8 menyediakan fitur-fitur  yang memudahkan anda. Salah satu adalah fitur membuat partisi baru. Langkah membuat partisi baru ini sangat mudah karena tanpa menggunakan bantuan  sofware kita tinggal klik dan next untuk membuat  partisi pada windows 8 ini.

langkah-langkah membuat partisi
1. Perhatikanlah gambar berikut

 PAR1

2. Klik kanan pada komputer

PAR2

3. Selanjutnya perhatikan langkah berikut

PAR3

4. Perhatikan gambar berikut

PAR4

5. Setelah itu aturlah partisi yang akan anda buat dengan memperhatikan langkah berikut

PAR5

6. Perhatikanlah gambar dibawah ini partisi kosong telah tercipta namun belum bisa digunakan untuk menyimpan data.

PAR6

7. Klik kanan pada partisi yang baru tercipta lalu pilih new simple volume

PAR7

8. Kemudian pilih nextPAR8

9. Langkah selanjutnya pilih next

PAR9

10. Berikutnya pilih assign the following driver letter kemudian klik next

PAR10

11. Pilih Format this volume with the following setting lalu klik next untuk melanjutkannya

par11

12 Lalu klik finish

PAR12

13. Kemudian klik yes

PAR13

14. Perhatikan partisi drive telah tercipta

PAR14

15. Kemudian cek di file explorer

PAR15

Sampai disini proses pembuatan partisi baru telah selesai…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *