ISB Atma Luhur Pangkalpinang

CARA MELINDUNGI AKUN FACEBOOK

NIM    : 1422510097

Nama : Aorangi Lestari

Sudahkah Facebook Anda terlindungi ???

Facebook merupakan jejaring sosial yang multi fungsi, banyak yang bisa dilakukan di facebook, mulai dari berbagi cerita, tempat curhat, berpromosi produk, berbagi ilmu maupun hanya sekedar iseng.

Dikalangan remaja facebook merupakan rutinitas yang tidak boleh dilewatkan, sampai-sampai lupa waktu dan kewajiban. Tapi walau bagaimanapun Anda harus berhati-hati karna banya orang yang tidak bertanggung jawab yang ingin mengambil akun kesayangan Anda.

Oleh sebab itu sebelum terjadi hal-hal yang tidak diinginkan sebaiknya persiapkan dari sekarang untuk melakukan pencegahan, seperti yang saya alami beberapa waktu yang lalu ada orang yang ingin membuka akun saya tanpa seijin saya, namun dia tidak berhasil masuk dan fb saya di blokir oleh fb untuk sementara, hanya memerlukan waktu 2-5 menit fb saya kembali normal.

Lantas, bagaimana sih cara sederhana agar akun Facebook kita terlindungi dari aksi jahat seperti ini. Facebook sebenarnya sudah menyadari potensi ini, dan sudah menyiapkan penanggulangan. Sayang, kadang kita tidak sadar, dan tidak memanfaatkannya.

Berikut Langkah-langkahnya :

1.  Klik tanda “panah ke bawah” di sudut kanan atas, kemudian pilih “Pengaturan”

B

2. Klik “Keamanan” di sisi kiri atas halaman yang ditampilkan

C

3. Klik “Persetujuan Masuk ke Facebook”, lalu pilih “Memulai”

D

4. Akan muncul pemberitahuan bahwa facebook akan mengirim kode keamanan via sms aE

5. Masukan no ponsel Anda, kemudian pilih “Lanjutkan”

F

6. Anda akan menerima sms berupa kode konfirmasi, masukan kode konfirmasi tersebut

G

7. Pengaturan Keamanan akun Facebook Anda telah selesai

H

 

Sumber : http://www.tipscerdas.com/2015/07/cara-mudah-agar-akun-facebook-tidak-dapat-dihack/

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *