Membuat Frame Layout Menggunakan ArcGIS
Dalam pembuatan peta di ArcGIS, langkah terakhir adalah membuat frame layout. Disini saya akan memberitahukan langkah-langkah dalam pembuatan frame layout menggunakan ArcGIS.
- Klik Layout View
- Lalu Ubah Orientation dengan Menu File->Page and Print Setup Landscape ->OK
- Jendela berikut akan muncul. Format orientasi peta sesuai kebutuhanLalu pilih Landscape ->OK
- Gambar di bawah adalah tampilan Landscape
- Untuk dapat memberi grid pada peta tersebut, Klik kanan pada Layers lalu propertis
- Pilih New Grid
- Pilih Measured Grid
- Pilih Grid and labels lalu pilih masukan interval yang diinginkan
- Jenis line yang diinginkan
- Selanjutnya Klik Finish dan berikut tampilan setelah diberi gridnya
- Buat tempat untuk meletakan atribut peta dengan klik rectangle
- Klik kanan pada kotak “Rectangle” -> Properties -> pilih “NO Color” untuk menghilangkan warna pada kotak rectangle
- Sehingga hasilnya seperti ini
- Kemudian klik “insert” -> “title” untuk membuat judul peta
- Kemudian untuk membuat arah utara klik “insert” -> “north arrow” -> pilih sesuai selera Jenis North Arrow
- Selanjutnya untuk membuat skala ar klik “insert” -> “scale bar” -> pilih sesuai selera
- Jenis scale bar
- Lalu untuk membuat legenda peta klik “insert -> legend -> isi “Jenis_Tanah_Clip” pada “legend item” -> “preview” -> “next”
- Tampilan Legend Wizard
- Sehingga hasilnya sebagai berikut
- Memperbagus peta dengan dibuat layoutnya semenarik mungkin hingga enak dilihat
contoh : - Kemudian hasil dari layout peta tersebut di export dalam bentuk PDF dengan klik “file”-> “export map” -> “ok”
Demikian cara membuat Frame Layout Menggunakan ArcGIS, semoga bermanfaat.
Di Post By : Sandri Maranatha/1211500064/SIG/TV/Gasal 2015-2016